Sabtu, 20 Maret 2010

TIDAK, saya tidak ingin melakukan kesalahan yang sama.
kalian itu sangat berharga untuk saya.

BUKAN, saya bukan ingin sok berjiwa besar.
tapi kenyataannya saya harus begitu,
karena kehilangan kalian lebih menyakitkan.

BELUM, saya kadang belum mengerti apa arti hidup.
kalianlah membuat saya mengerti hidup.

SALAH, saya salah jika menutupi apa yang ada.
karena apa yang saya tutupi akan sia sia dan tak akan berguna

SULIT, saya sulit mengakui apa yang ada.

tapi,
TERIMAKASIH untuk kalian dari lubuk hati saya yang terdalam
karena kalian adalah keluarga, sahabat untuk saya.

0 komentar:

Posting Komentar